Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

Parenting : Orang Tua Teladan yang Real bagi Anak

Gambar
Pernah dengar peribahasa, buah jatuh tidak jauh dari pohonnya? Peribahasa itu cukup tepat untuk menggambarkan kesamaan perilaku maupun cara berpikir anak dengan orang tuanya. Anak merupakan cerminan orang tua. https://images.app.goo.gl/Cq3RZVEjnusqeZXk9  Baik buruknya cara orang tua mendidik, akan terlihat dari sikap dan perilaku anaknya. Pernahkah Anda bercermin pada putra-putri Anda? Jika belum, mulailah dari sekarang Anda bercermin. Artinya, amatilah sikap dan perilaku putra-putri Anda dan berilah penilaian dengan jujur. Mereka pasti akan menunjukkan kesamaan dengan ayah, ibu atau keduanya, baik dalam hal positif maupun negatif. Jadi berhati-hatilah!  Baca juga   https://polykaryalely.blogspot.com/2019/01/kenangan-di-masa-kecil.html Anak mempunyai kecenderungan untuk meniru. Orang tua adalah lingkungan pertama yang dikenal, dilihat dan akhirnya ditiru oleh anak. Sekarang tinggal bagaimana keinginan dan harapan orang tua terhadap anak-anaknya. Secara umum, pastilah...